Ayo Ketawa! - Kipoy memiliki 50 ekor burung Dara. Setiap hari ia melepas mereka untuk terbang bebas. Burung-burung itu akan pulang sendiri saat senja datang.
Suatu hari iseng-iseng ia menghitung jumlah burungnya yang memasuki kandang satu persatu. “1,2,3,4… 48,49,50.” “Bagus, komplit semuanya, ada 50 ekor,” katanya.
Keesokan harinya, karena tidak terlalu banyak kerjaan ia kembali menghitung jumlah burung-burungnya. “1,2,3,4,5…,48,49.” Ia terkejut karena hanya 49 burung yang kembali.
Kipoy : “Kenapa hanya 49?”
Salah satu burungnya menjawab, “Nggak tahu tuan, tadi dia terbang terpisah.”
Kipoy : “Ah..dasar kalian, nggak setia kawan! cari dong..!!”
Tiba-tiba datanglah si burung ke-50. Kipoy pun segera menanyainya, “Dari mana kamu, kok pulang telat.” Si burung dara menjawab, “Habis…cuacanya lagi cerah tuan, ya gue jalan kaki aja.” (www.ayoketawa.com)
Galeri Humor
Cerita Kipoy
Humor Fabel
Humor Matematika
Burung Yang Pulang Ke Sarang Saat Senja Menjelang
Burung Yang Pulang Ke Sarang Saat Senja Menjelang
Ayo Ketawa Gudangnya Humor Indonesia
Kategori Humor
# Cerita Kipoy
# Humor Fabel
# Humor Matematika
Bagikan Humor
Baca humor lainnya :
Terima Kasih telah membaca Humor terbaik di Ayo Ketawa! Gudang Humor Indonesia dengan judul : Burung Yang Pulang Ke Sarang Saat Senja Menjelang. Anda punya cerita Lucu? Ayo kirim Cerita Lucu Anda melalui Form Kirim Humor
Labels:
Cerita Kipoy,
Humor Fabel,
Humor Matematika